Jadikan Hal Ini Resolusi Anda di Tahun 2017!

...

Seiring perkembangan teknologi terdapat kondisi dimana orang tua memberikan fasilitas televisi di dalam kamar tidur anak, padahal hal ini memberikan dampak negatif bagi kesehatan anak. Seperti yang sudah di sampaikan oleh peneliti Dr. David Katz dari Yale University Prevention Research Center yang mendapatkan hasil seperti ini, dimana seorang anak bisa kecanduan menonton televisi hingga larut malam dan pola tidurnya akan menjadi tak teratur. Bukan cuma itu hasil dari sebuah penelitian mengenai hal ini, studi lain yang dilakukan oleh peneliti Diane Gilbert-Diamond dari Dartmouth Medical School bahkan menemukan bahwa anak yang di kamar tidurnya memiliki televisi, cenderung mengalami kenaikan berat badan rata-rata 1 kg per tahunnya.

Nah, dapat ditarik kesimpulan bahwa akan lebih baik jika orang tua tidak memberikan fasilitas televisi di dalam kamar tidur anak dan ini dapat dijadikan salah satu resolusi di tahun baru ini!

Happy new year 2017!

tags :